s.p. digital icon s.p. Digital slogan

Pengalaman Memuaskan dengan UI/UX yang Didesain dengan Baik

Layanan desain UI dan UX di Bali, Indonesia. Meningkatkan visual produk dan pengalaman pengguna saat berinteraksi dengan aplikasi. Tim ahli kami siap untuk memastikan setiap elemen dan visual produk sesuai kebutuhan pengguna digital.

uiux.png

Solusi UI/UX Design

Tampilkan desain UX/UI yang menarik untuk mengubah visi pengguna menjadi nyata. Kami menawarkan layanan UI/UX design untuk apps dan website yang mampu meningkatkan pengalaman pengguna.

2-1.png
Pemetaan Situs

Kami menyediakan sitemap sehingga mendapatkan gambaran halaman / layar apa saja yang akan ditambahkan pada web / aplikasi mobile.

1-4.png
UX Wireframe

UX wireframe memudahkan tim dalam menganalisa dan mendapatkan wawasan dalam menetapkan tujuan.

2-2.png
Antarmuka Pengguna

Dengan tampilan antarmuka pengguna akan membantu proses dalam pembuatan sebuah software lebih efisien. Ini akan membantu untuk memvalidasi antarmuka yang klien atau pengguna harapkan.

2-3.png
Prototipe

Kami menambahkan nilai ke dalam user interface dengan membuat prototipe yang dapat diklik, sehingga akan lebih mudah untuk mendemonstrasikan desain saat kepada pemangku kepentingan atau investor.

Bagaimana Sistem Kerjanya

Berikut adalah langkah-langkah yang kami ambil untuk pengembangan UI/UX yang efisien.

Langkah 1

Memahami Klien dan Nilai-Nilai Mereka

Langkah awal dari proses desain adalah menciptakan strategi hingga memperoleh hal utama dalam proses pengembangan produk. Disinilah kita harus paham tentang kebutuhan klien untuk mewujudkan visi dari mereka. Pada bagian ini, kita akan menemukan ide di balik produk klien.

Langkah 2

Meneliti Persaingan

Setelah kami menemukan ide dari proses di atas, kami akan melakukan riset tentang produk dan menganalisis pesaing, tren terbaru, dan mengingat pedoman yang disiapkan oleh pelanggan kami. Semua ini akan membantu kami menciptakan solusi unik untuk klien.

Langkah 3

(Opsional) Merancang Wireframe

Dengan memulai tahapan proses wireframe, lebih mudah dan lebih cepat bagi tim memvalidasi dengan mengikuti alur dari sistem kepada klien.

Langkah 4

Merancang Desain Antarmuka

Kami mulai merancang antarmuka produk, dan ini adalah proses manipulasi pada penggunaan warna, font/jenis huruf, pengalaman dengan tata letak yang berbeda, dll.

Penerapan Teknologi

Untuk menjaga dan meningkatkan kualitas produk, memilih alat yang tepat sangat penting bagi kami.

Figma

UI/UX Tools

Notion

All-in-one Collaboration Tools

Slack

Communication

Figjam

All-in-one Collaboration Tools

Diagram Net

Diagram Builder

Adobe Illustrator

Design Tool

Adobe Photoshop

Design Tool